14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abis

Heboh pokoknya...

Guys, bagi kamu yang tinggal di Surabaya atau sekitarnya gak ada salahnya kok malam mingguan di IDN Creative Fest Surabaya. Berlokasi di SSCC Pakuwon Mall, kamu bisa belanja barang-barang lucu, jajan sepuasnya hingga mengikuti talkshow dari orang-orang keren tanah air.

IDN CreativeFest sudah dimulai sejak kemarin dan akan berakhir besok (4/12). Hari pertama berlangsung sangat meriah dengan banyaknya pengunjung yang hadir. Tak hanya itu saja acara semakin meriah dengan hadirnya Bayu Skak, Yasa Singgih dan Rachel Goddard. Hari kedua pun gak kalah pecah karena menghadirkan Steven Kim (CEO Qraved), Chandra Liow, Eka Gustiwana dan Sonia Eryka. Mau tahu keseruan apa saja yang terjadi disini? Simak foto-fotonya di bawah ini.

1. Kalau ke IDN CreativeFest jangan lupa foto-foto dulu ya lalu upload ke Instagram.

14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abisinstagram.com/a_fathoni1412

2. Hari kedua dibuka dengan talkshow inspiratif dari Steven Kim.

14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abisinstagram.com/idn.creativefest

3. Steven ini orang Korea lho tapi dia buka startup buat para pecinta kuliner Indonesia bernama Qraved.

14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abisinstagram.com/idn.creativefest

4. Setelah dapat ilmu banyak dari Steven, segarkan tenggorokanmu dengan minum teh tarik.

14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abisinstagram.com/idn.creativefest

5. Kalau lapar tinggal pesen aja sego jagung Bu Nur, wenak banget pokoke.

14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abisinstagram.com/idn.creativefest

6. Setelah kenyang lanjut deh belanja case hp lucu ini, ughhhh bingung milihnya.

14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abisinstagram.com/idn.creativefest

8. Yup, Eka ini adalah YouTuber yang juga composing music, ganteng kan orangnya?

14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abisinstagram.com/idn.creativefest

9. Tak butuh waktu lama, panggung kembali dipanaskan dengan kehadiran Chandra Liow.

14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abisinstagram.com/idn.creativefest

10. Seru banget, penonton sampai membludak tuh.

14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abisinstagram.com/idn.creativefest

11. Kebanyakan ketawa bareng Chandra Liow jadi bikin lapar lagi ya? Saatnya ngemil cumi goreng kekinian nih.

14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abisinstagram.com/idn.creativefest

12. Jangan lupa belanja makeup dulu ya karena habis ini akan ada talkshow seru dengan fashion blogger, Sonia Eryka.

14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abisinstagram.com/idn.creativefest

13. Dan yang terakhir, please welcome Sonia Eryka....

14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abisinstagram.com/idn.creativefest

14. Sonia di sini tadi bercerita tentang awal mula suksesnya jadi blogger lho, inspiratif banget deh pokoknya millenials...

14 Alasan Malam Mingguan di IDN CreativeFest Surabaya itu Super Kece dan Seru Abisinstagram.com/idn.creativefest

Gimana seru banget kan malam mingguan di IDN CreativeFest? Bagi kamu yang belum sempat datang kesini, jangan lupa besok hari terakhir. Dijamin bakal tambah seru dan pecah banget karena ada Malang Creators, Ernanda Putra, Marischka Prudence, Agung Hapsah dan Fathia Izzati. Jangan lupa datang ya, gratis!

Baca Juga: Yasa Singgih, Pengusaha Muda yang Sukses Di Kala Susah

Topik:

Berita Terkini Lainnya