24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera Mahal

Pakai smartphone saja sudah secantik ini

Jika menurutmu kamu butuh kamera yang mahal dan profesional untuk menciptakan sebuah foto yang bagus, maka kamu salah besar. Sebuah iPhone atau handphone dengan kualitas kamera serupa pun sudah cukup untuk mengejutkan orang dengan foto yang berkesan bahwa kamu punya bakat fotografi yang gila. Para pemenang dari iPhone Photography Awards (IPPAWARDS) 2016 mampu membuktikannya.

Baru-baru saja, IPPAWARDS tahunan ke-9 berakhir, dan para pemenangnya telah diumumkan. Mulai dari pemandangan sederhana sampai hewan yang menggemaskan - semuanya menakjubkan! Coba saja lihat foto para pemenang berikut ini!

1. Erica Wu dari San Francisco Ca, Amerika Serikat, Juara 1, kategori dunia hewan.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalErica Wu/ippawards.com

Lucunya rubah-rubah ini!

2. Fugen Xiao dari Guangdong, Tiongkok, juara 1, kategori travel.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalFugen Xiao/ippawards.com

Keasrian pedalaman yang meningkatkan daya tarik wisata.

3. Yongmei Wang dari Chongqing, Tiongkok, juara 2, kategori matahari terbenam.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalYongmei Wang/ippawards.com

Bekerja menangkap ikan ditemani keindahan matahari terbenam.

4. Siyuan Niu dari Xinjiang, Tiongkok, juara umum.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalSiyuan Niu/ippawards.com

Keakraban yang hakiki.

5. Junbiao Cai dari Guangdong, Tiongkok, juara 3, kategori dunia hewan.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalJunbiao Cai/ippawards.com

Pernah mengalami pemandangan langsung seperti ini di Indonesia? Lucu lho!

6. Jian Wang dari Beijing, Tiongkok, juara 1, kategori arsitektur.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalJian Wang/ippawards.com

Walaupun gak bisa melindungi panas/hujan seutuhnya, tapi unik juga ya!

7. Shiyang Han dari Beijing, Tiongkok, juara 3, kategori travel.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalShiyang Han/ippawards.com

Kira-kira mereka hapal semua tetangga mereka sendiri gak ya?

8. Xia Zhenkai dari Guangdong, Tiongkok, juara 1, kategori orang.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalXia Zhenkai/ippawards.com

Pasti kuat banget tuh dia!

9. Robin Robertis dari Carlsbad Ca, Amerika Serikat, juara 2.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalRobin Robertis/ippawards.com

Estetika model bertemu dengan matahari terbenam memang sangat indah.

10. Junfeng Wang dari Shanghai, Tiongkok, juara 1, kategori alam.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalJunfeng Wang/ippawards.com

Penasaran rasanya tidur di atas awan? Coba saja kalau bisa!

11. Lone Bjorn dari Zurich, Switzerland, juara 1, kategori bunga.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalLone Bjorn/ippawards.com

Bunga-bunga yang berbagi keindahan.

12. Victor Kintanar dari Cebu City, Filipina, juara 1, kategori pepohonan.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalVictor Kintanar/ippawards.com

Gak hanya bunga, pohon pun punya keindahannya tersendiri.

Baca Juga: 14 Foto Terbaik dari Underwater Photography Awards Ini Bikin Takjub!

13. Jinsong Hu dari Kunming, Tiongkok, juara 3, kategori abstrak.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalJinsong Hu/ippawards.com

Bagi orang setempat itu ornamen biasa, bagi dunia itu keindahan.

14. Nazaret Sanchez Rodriquez dari Tarragona, Spanyol, juara 2, kategori pemandangan.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalNazaret Sanchez Rodriquez/ippawards.com

Rasanya jadi ingin paralayang dan menjelajah semuanya ya!

15. Junfeng Wang dari Shanghai, Tiongkok, juara 1, kategori alam.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalJunfeng Wang/ippawards.com

Langit biru dan pasir putih, instagramable banget ya!

16. Nick Ryan dari Sydney, Australia, juara 1, kategori matahari terbenam.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalNick Ryan/ippawards.com

Senang ya, berenang ditemani matahari terbenam!

17. Rithwik V.j dari Tamil Nadu, India, juara 3, kategori gaya hidup.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalRithwik V.J./ippawards.com

Antara ramai dan berjarak, estetika foto yang indah ditemani berbagai warna ala India.

18. Andrew Montgomery dari Hampton Wick, Inggris, juara 1, kategori makanan.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalAndrew Montgomery/ippawards.com

Enaknya dimasak apa ya?

19. K.k dari Changsha, Tiongkok, juara 1, kategori anak-anak.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalK.k./ippawards.com

Semoga esnya aman ya! Supaya bisa senang terus bermainnya!

20. Elaine Taylor dari Inggris, juara 1, kategori wajah.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalElaine Taylor/ippawards.com

Kira-kira apa yang dia pikirkan ya?

21. Wen Qi dari Guangdong, Tiongkok, juara 1, kategori hidup stabil.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalWen Qi/ippawards.com

Sederhana namun banyak cerita.

22. Yuki Cheung dari Hong Kong, juara 1, kategori gaya hidup.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalYuki Cheung/ippawards.com

Bersantai-santai, bermalasan sambil bercanda di kolam renang.

23. Patryk Kuleta dari Warsaw, Polandia, juara 1, Photographer Of The Year.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalPatryk Kuleta/ippawards.com

Wow!

24. Carolyn Mara Borlenghi dari Florida, Amerika Serikat, juara 3, Photographer Of The Year.

24 Foto Menakjubkan Ini Bukti Kalau Kamu Gak Perlu Kamera MahalCarolyn Mara Borlenghi/ippawards.com

Kombinasi seni campur gaya hidup yang luar biasa!

Bagaimana? Terinspirasi untuk segera membuat foto yang indah dengan handphonemu? Kalau kamu ingin melihat hasil foto indah lainnya dengan menggunakan iPhone, kamu bisa melihatnya juga di para pemenang IPPAWARDS 2014. Info lebih lanjut mengenai kompetisinya bisa kamu akses di ippawards.com.

Baca Juga: 20 Foto Orangtua & Anak Ini Benar-benar Mirip, Kembar Banget!

Topik:

Berita Terkini Lainnya